Penyerahan Beasiswa Baznas Tahap II di SMK Negeri 2 Bukittinggi

Bukittinggi, 17 Januari 2024 – SMK Negeri 2 Bukittinggi mengadakan acara penyerahan Beasiswa Baznas Tahap II Tahun 2023 pada hari Rabu, 17 Januari 2024, di aula sekolah. Acara ini bertujuan untuk mendukung pendidikan siswa dengan memberikan bantuan dana yang disalurkan melalui kerjasama antara Baznas Sumatra Barat dan Bank BPD Syariah Nagari. Penyerahan beasiswa ini dihadiri […]

Kunjungan Industri dan Pelatihan Table Manner Program Keahlian OTKP

Bukittinggi, 14 Januari 2024 – Dalam upaya meningkatkan kompetensi siswa di dunia kerja, Program Keahlian Otomatisasi Tata Kelola Perkantoran (OTKP) SMKN 2 Bukittinggi melaksanakan kegiatan studi banding dan pelatihan table manner selama enam hari, mulai dari tanggal 8 hingga 13 Januari 2024. Kegiatan ini dilaksanakan dengan mengunjungi sejumlah lokasi di Jakarta, Sukabumi, dan Bandung, dan […]

Studi Tiru OSIS SMKN 1 Sitoga ke SMKN 2 Bukittinggi

Bukittinggi, 10 Januari 2024 – SMKN 2 Bukittinggi dengan hangat menyambut kedatangan OSIS SMKN 1 Sintuak Toboh Gadang (Sitoga) dalam kegiatan studi tiru yang dilaksanakan pada hari Rabu, 10 Januari 2024. Kegiatan ini bertujuan untuk memperluas pandangan dan pemahaman mengenai pengelolaan organisasi sekolah, serta berbagi pengalaman dan praktik terbaik antara kedua organisasi siswa. Rombongan OSIS […]

SMKN 2 Bukittinggi Gelar Workshop Penyusunan Perangkat Ajar TEFA dan RBA BLUD

Bukittinggi, 5-6 Januari 2024 – Sebagai bagian dari upaya peningkatan kualitas pembelajaran vokasi, SMKN 2 Bukittinggi menggelar Workshop Penyusunan Perangkat Ajar Teaching Factory (TEFA) dan Penyusunan Rencana Bisnis Anggaran (RBA) Badan Layanan Umum Daerah (BLUD). Workshop ini dilaksanakan selama dua hari, pada Jumat dan Sabtu, 5-6 Januari 2024, di aula utama SMKN 2 Bukittinggi. Workshop […]